Halimi Zuhdy
Senyum tampak indah, bila hati merekah. Senyum kan hambar, bila hati berawan.
Senyum adalah
sedekah, karena ia
memberi,
memberi adalah
mengeluarkan,
mengeluarkan adalah
membersihkan,
membersihkan dari; dengki, hasad, iri,
amarah, sombong, dan keangkuhan.
Membersihkan dapat m
enyucikan, suci;
jasad, hati, dan pikiran adalah k
eberuntungan.
Qod aflaha man
tazakka(Ayat).
Keindahan bukanlah bentuk yang selalu tampak, tapi bagaimana ruh cinta menyelimuti.
Gresik, 1/1/2017
Tidak ada komentar:
Posting Komentar